
SURABAYA, BANGSAONLINE.com - Prajurit Korem 084/BJ menerima arahan dari Letkol Inf Carona Santoso selaku Kasi Ops setelah mengikuti Upacara Bendera Mingguan. Agenda tersebut berlangsung di lapangan apel Makorem 084/BJ, Jalan Ahmad Yani nomor 1 Surabaya, Senin (25/7/2022).
"Kepada personel agar tetap menjalin hubungan yang baik sebagai sarana komunikasi agar tetap terjaga," kata Letkol Inf Carona Santoso menjelang pergantian pimpinan Kasi Ops Korem/084 BJ.
Simak berita selengkapnya ...