
SIDOARJO, BANGSAONLINE.com - Paguyuban Sosial Marga Tionghoa Indonesia (PSMTI) Kabupaten Sidoarjo menggelar bakti sosial (baksos) dengan membagikan takjil di depan Kantor Badan Pelayanan Pajak Daerah (BPPD) Sidoarjo, Jalan Pahlawan, Rabu (27/4/2022) sore. Bagi-bagi takjil yang digelar PSMTI Sidoarjo ini tampak beda, sebab dibarengi penampilan barongsai.
"Bagi-bagi takjil ini yang kesepuluh kali. Sebelumnya kami sudah menggelarnya di beberapa titik di wilayah Sidoarjo," kata Ketua PSMTI Sidoarjo, Hengky Rianto.
BACA JUGA:
- 231 Alat Perekam Pajak Terpasang di Restoran, BPPD Sidoarjo Hasilkan Pendapatan Rp32 Miliar
- Triwulan Pertama, Pendapatan Pajak Daerah di Sidoarjo Meningkat
- Menunggak Bayar Pajak, BPPD Sidoarjo Tutup Tiga Papan Reklame di Sukodono
- Komitmen Bebas KKN, BPPD Sidoarjo Canangkan Zona Integritas Menuju WBK-WBBM
Ia menuturkan, PSMTI Sidoarjo menyediakan sekitar 500 paket takjil setiap aksi bagi-bagi takjil. Kali ini, jumlah paket takjil yang dibagikan lebih dari 500 paket takjil karena pihaknya juga menggandeng pegawai BPPD Sidoarjo.
Ia mengatakan, bagi-bagi takjil ini untuk menghormati umat muslim yang sedang menjalankan ibadah puasa.
Simak berita selengkapnya ...