Harga Hingga Puluhan Juta Rupiah, Ikan Cupang Makin Eksis di Masa Pandemi

Harga Hingga Puluhan Juta Rupiah, Ikan Cupang Makin Eksis di Masa Pandemi Pasar Ikan Hias Gunungsari, Surabaya.

SURABAYA, BANGSAONLINE.com - Pesona hingga kini tetap bertahan. Pasar ikan kecil dengan warna dan sirip yang indah ini cenderung stabil. Bahkan selama pandemi, semakin banyak yang tertarik untuk memelihara di rumah.

Hal itu membuat pamor semakin naik dan harganya juga melambung tinggi.

BANGSAONLINE.com mencoba menelusuri sentra pasar di Gunungsari dan Jalan Patua, Surabaya. Ternyata, masih banyak yang mencari ikan yang memiliki nama ilmiah betta ini.

"Ya alhamdulillah, di pandemi ini jenis masih banyak digemari, dicari, dan dikoleksi. Penjualan dan harganya pun juga melonjak," ujar Sukarlan, salah satu penjual ikan di Jalan Patua, Kamis, (4/3/2021).

Senada disampaikan Haji Tabiin, penjual di sentra Pasar Ikan Hias Gunungsari. Menurutnya, masih diminati dan digemari karena eksisnya kontes dan komunitas penggemar .

"Faktor utama dari eksisnya adalah kontes atau kompetisi serta komunitas pehobi . Namun, faktor-faktor tersebut kemungkinan akan terus ada, jadi memang akan tetap memiliki penggemarnya," papar Aba Iin, sapaan akrab Haji Tabiin.

Berita Terkait

BANGSAONLINE VIDEO