Bupati Fauzi Apresiasi Pelayanan Prima Poli Terpadu RSUDMA Sumenep

Bupati Fauzi Apresiasi Pelayanan Prima Poli Terpadu RSUDMA Sumenep Achmad Fauzi Wongsojudo, Bupati Sumenep.

"Saya berharap kita semua dapat menjaga fasilitas RSUDMA ini, terutama kebersihannya. Buanglah sampah pada tempatnya, dan mari kita bersama-sama menjaga ketertiban sesuai aturan," harapnya.

Sebelumnya, Direktur RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep, dr. Erliyati, menyatakan bahwa pihaknya selalu berusaha mendengar aspirasi dan keluhan dari pasien maupun masyarakat umum.

"Semua keluhan dan saran dari pasien dan masyarakat selalu kami dengarkan untuk kemudian dicarikan solusi yang cepat dan tepat," ujar Erliyati.

Ia menambahkan bahwa upaya ini dilakukan untuk terus meningkatkan pelayanan di rumah sakit demi kenyamanan para pasien.

"Salah satu wujud nyata dari saran-saran tersebut adalah peningkatan layanan farmasi di RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep," tandasnya. (adv/aln)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Berita Terkait

BANGSAONLINE VIDEO