Cara Amankan Akun Gmail dari Hacker yang Wajib Diketahui

Cara Amankan Akun Gmail dari Hacker yang Wajib Diketahui Cara Amankan Akun Gmail dari Hacker yang Wajib Diketahui. Foto: Ist

Autentifikasi akan bekerja pada saat upaya masuk, sehingga peluang Anda untuk menggagalkannya dapat dilakukan. Caranya, Anda dapat membuka myaccount.google.com/security, lalu gulir ke bagian ketiga "Signing Into Google." Selanjutnya aturlah autentifikasi dua faktor pada akun Gmail Anda.

3. Google Security Checkup

Anda dapat mengecek Google Security Checkup untuk melihat seluruh aktivitas login pada akun Google pengguna di berbagai perangkat. Jika terdapat aktivitas login yang mencurigakan, Anda dapat segera mengubah kata sandi akun. Penguna bisa mengecek di halaman akun Google yakni acoount.google.com.

4. Memantau izin aplikasi

Beberapa aplikasi tak jarang meminta izin mengakses akun Gmail Anda. Hal itu perlu diperhatikan. Periksa aplikasi dan situs yang memiliki izin akses ke akun Gmail Anda. Pastikan hanya aplikasi yang dapat dipercaya yang memiliki izin akses.

5. Memperbarui aplikasi dan sistem operasi

Pastikan perangkat Anda terpasang sistem operasi dan perangkat lunak antivirus yang aman dan terbaru. Melakukan pembaruan aplikasi atau sistem operasi dapat memperbaiki bug yang terjadi pada aplikasi serta meningkatkan keamanannya.

(ans) 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Lihat juga video 'Mahasiswa Indonesia Bekerja Part Time Sebagai Petani di Jepang, Viral Karena Gajinya, ini Kisahnya':


Berita Terkait

BANGSAONLINE VIDEO