Air Sendang Tirto Kamandanu Diyakini Bisa Sembuhkan Penyakit

Air Sendang Tirto Kamandanu Diyakini Bisa Sembuhkan Penyakit Juru Kunci Sendang Tirto Kamandanu, Mbah Gino, saat menuangkan air yang diambil dari sumber ke wadah milik salah seorang peziarah.

"Bisa dikatakan bahwa air zamzam di Tanah Jawa ada di sini (). Air dari ini bisa langsung diminum tanpa harus direbus, untuk obat," kata Mbah Gino, Sabtu (10/2/2024).

ini juga diyakini sebagai punjer (pusat) tanah Jawa.

Menurutnya, para peziarah dari hampir seluruh nusantara pernah datang ke sini untuk mengambil air. Serta berdoa menurut keyakinan masing-masing.

Sebab, di tidak ada keterkaitan dengan salah satu agama. Sehingga seluruh agama bisa masuk ke sini

"Gus Dur (KH. Abdurrahman Wahid) dan Pak SBY (Susilo Bambang Yudhoyono) pernah ke sini. Kemarin Pak SBY mengambil air dan tanah dari sini ()," ucapnya.

"Saat-saat menjelang pemilu seperti sekarang ini, banyak caleg yang datang, termasuk saat menjelang pilkada. Tapi untuk capres tidak ada yang ke sini. Tapi beberapa menteri pernah ke sini ()," pungkasnya.

Sekadar informasi, berada di sebelah utara monumen SLG yang jaraknya sekira 5 km atau 13 km dari pusat Kota .

Untuk menuju ke sangat mudah. Bagi yang tidak menggunakan kendaraan sendiri, bisa naik ojek online.

Selain ke , pengunjung juga bisa berziarah ke petilasan atau tempat moksa . Biasanya sebelum ke , pengunjung terlebih dulu berziarah ke petilasan . (uji)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Lihat juga video 'BI Kediri Gelar Bazar Pangan Murah Ramadhan 2024':


Berita Terkait

BANGSAONLINE VIDEO